Panen Padi Ribuan Hektar Dalam Mimpi Dan Hikmahnya Bagi Kita
Mimpi panen padi Ribuan Hektar pertanyaan ini ajukan oleh saudara kita yang dari jambi Aan jambi: Assalamualaikum selamat siang bapak.kami dari jambi.dengan bapak aan.begini pak.kami semalam mimpi memaanen padi yg menguning.pada yang sya lihat ribuan hektar.terus ketika saya panen ada seseorang ibu ibu yg melihat kami panen.wanita tersebut cuma diam saja bagaimana tafsirnya menurut bapak?
Gambar:disk.mediaindonesia.com
Nur muhamad: Waalaikumsalam Pak Aan,,Insa'alloh bapak akan mendapat rizki atau menunai hasil dari jerih payah bapak slama ini,,syukuri dan keluarkan sdkah atau zakatnya kefakir miskin bila mncapai nisob agar rizki barokah dunia Akhiroh.@waulohualam
.
Aan jambi: Iya pak.insya allh pak.saya mau keluarkan sedekah zakat sya pak.dari saya cita cita mengcukupi kebutuhan alat masjid yg ada di dpn rumah saya pak.tapi pak.wanita yg melihat kita panen padi.itu orang tua yg udah menghancurkan keluarga sya pak.itu bagaimana pak.
Nur muhamad: Dimaafkan saja tidak usah dibenci,usahakan sambung silaturahim,mneladani Ahlak Rosululoh Muhamad saw yg Mulia
Aan jambi: Iya pak.insya allh hub kta baek pak.terima kasih pak atas saran dan solusinya.smga smua jdi berkah pak.dan bpk sll di berikan kesahatn pk.dan di beri umr yg pnjh dn rizki.amin
Nah itulah sedikit dialo kami dengan bapak Aan,memang banyak dari kita yang sering mimpi memanen padi,ada padi berkarung karung dirumah dan ada juga yang mimpi menjemur padi dan ada juga yang memanin padi tapi padinya gabuk alias tidak ada isinya maka itu tafsirnya insa'alloh ada usaha usaha yang kita jalani dan tekuni yang hasilnya kurang bagus, seperti yang tersurat dalam Alquran tentang mimpinya raja mesir yangg melihat 7 butir padi yang berisi dan 7 padi yang gabuk dan setelah ditafsir oleh Nabi Yusuf Alaihissalam & padi yang Berisi adalah & tahun yang makmur dan 7 padi yang tidak berisi adalah tahun tahun berikutnya yangg mesir mengalami paceklik,@waullohualam.
0 Komentar
Silahkan tinggalkan komentar,,respon maupun konsultasi yang berkaitan dengan tema,,,atau Anda juga bisa menghubungi kami lewat Facebook ,Mohon maaf komentar yang berisi SARA,, LINK AKTIF,PROMOSI akan kami hapus,juga kami mohon kata2 yang menunjukkan keker4s4n atau senj4t4 mohon karakter huruf diganti dengan angka atau tanda bintang,,karena bisa termasuk SPAM,,Thank,mohon maaf bila jawaban agak lama,karena kami tidak tiap hari on ,wassalam.