Cara Sholat Gerhana Matahari dan Hikmahnya
Cara Sholat Gerhana Matahari (Kusuf) Pada tahun ini kita akan mengalami sebuah fenomena Alam berupa datangnya gerhana matahari yang insa'alloh jatuh pada tanggal 9 maret bulan depan,
Oleh karena itu kita sebagai umat islam disunahkan melakukan sholat sunat 2 rekaat untuk kita menghadap kepada Alloh saat kejadian itu,agar keselamatan tauhid kita tetap terjaga tidak terfokus kepada kejadian tersebut,dan jangan sampai kita lalai tidak ingat kepada Alloh sang pencipta Alam semesta ini,jangan sampai hanya ikut ikutan orang sekarang yang pada ketempat pariwisata melakukan kemaksiatan
Nah pada kesempatan kali ini kami akan menulis cara sholat gerhana matahari atau (kusuf),
Pertama niatnya yaitu "Usolli likusufisyamsi sunatalillahi taala,niat saya sholat sunat gerhana matahari 2 rekaat lillahitaala,
Kemudia pada rokaat pertama membaca doa iftitah seperti biasa ,membaca Surat Alfatihah kemudian surat pendek kemudian rukuk dan berdiri lagi membaca fatihah dan surat kemudian rukuk lagi kemudian i'tidal berdiri dan terus sujud,begitu pula rekaat yang kedua dan akhirnya ditutup dengan salam,kemudian ,jadi sholat gerhana matahari rukuknya 2x dalam satu rekaat,beda dengan sholat lainya
Melakukan khotbah
Bagi yang sholat gerhana berjamaah maka disunatkan berkhotbah tapi kalau sendirian tidak disunahkan,.
Bagi yang sholat gerhana berjamaah maka disunatkan berkhotbah tapi kalau sendirian tidak disunahkan,.
Nah itulah sedikit artukel tentang cara sholat gerhana matahari dan hikmahnya,semoga ada manfaatnya dan mohon maaf atas kesalahan dan kekuranganya.wassalam.
0 Komentar
Silahkan tinggalkan komentar,,respon maupun konsultasi yang berkaitan dengan tema,,,atau Anda juga bisa menghubungi kami lewat Facebook ,Mohon maaf komentar yang berisi SARA,, LINK AKTIF,PROMOSI akan kami hapus,juga kami mohon kata2 yang menunjukkan keker4s4n atau senj4t4 mohon karakter huruf diganti dengan angka atau tanda bintang,,karena bisa termasuk SPAM,,Thank,mohon maaf bila jawaban agak lama,karena kami tidak tiap hari on ,wassalam.